Sebelum kita membahas lebih dalam lagi tentang photoshop,sebaiknya kita tahu dulu apa pengertian dari photoshop?untuk apa fungsinya?dan mempunyai kelebihan apa photoshop? Sekarang kita bahas pengertian dari photoshop. Photoshop merupakan perangkat lunak yang di buat oleh perusahaan Adobe Sytem,yang berfungsi untuk mengedit/memodifikasi foto atau gambar dengan cara profesional baik meliputi objek sederhana ataupun objek yang sangat sulit. Photoshop juga banyak digunakan oleh fotografer digital,para design grafis,dan oleh perusahaan iklan,sehingga photoshop dianggap sebagai pemimpin pasar untuk perangkat lunak pengolah gambar.
Adapun kelebihan dan fasilitas photoshop yaitu:
1. Mengedit foto/Manipulasi foto Dengan photosop,kita dapat merubah foto kita yang awalnya jelek menjadi bagus,ataupun sebaliknya, kita juga bisa mengubah foto kita menjadi orang lain {badan orang lain,wajah kita}. Selain itu juga kita bisa menggabungkan dua foto menjadi satu.
2. Membuat tulisan dengan effect Dengan photoshop,kita dapat membuat tulisan menjadi kreatif dan inofatif sesuai dengan keinginan kita,kita juga bisa membuat sebuah logo dengan menggunakan tool effect.
3. Membuat gambar dengan pen tool
Kita bisa membuat gambar sendiri dengan memakai pen tool,dengan kreasi kita sendiri.
4. Membuat background dengan gradien
Kita juga bisa membuat background yang sangat keren dengan gradient yang berfariasi.
Dengan penjelasan tentang pengertian photoshop diatas berarti kita sudah tahu pengertian dari photoshop dan fungsi-fungsinya, dan setelah itu kita belajar photosop dari dasar sampai mahir,mudah-mudahan bis
Tidak ada komentar:
Posting Komentar